Untuk menumbuhkan kerukunan dan kekompakan antar warga, LDII Sampit kerapkali mengadakan kegiatan gotong royong. Proyek - proyek pembangunan tempat ibadah atau fasilitas umum lainnya jadi ajang mengembangkan solidaritas. Seluruh komponen ikut andil di dalamnya, dari yang muda hingga yang lanjut usia. Kebersamaan seperti inilah yang senantiasa tetap dijaga oleh LDII Sampit. Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mbangun Karsa, Tut Wuri Handayani !